Pendidikan kesehatan tentang sadari pada remaja

Widayanti, Marcellina Rasemi and Prastyawati, Irine Yunila (2022) Pendidikan kesehatan tentang sadari pada remaja. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3 (1): 6. pp. 5-10. ISSN 2747-0326

[thumbnail of Artikel] Text (Artikel)
Abdimas_Pendidikan Kesehatan SADARI Remaja.pdf - Published Version

Download (82kB)
[thumbnail of Peer Review] Text (Peer Review)
Peer Review Artikel 8.pdf - Other

Download (575kB)
[thumbnail of Hasil Plagiarism] Text (Hasil Plagiarism)
Plagiarism Check.pdf - Other

Download (112kB)

Abstract

Kesehatan reproduksi pada remaja putri perlu mendapat perhatian khusus, terutama mengenai pemeriksaan payudara sendiri/ SADARI sebagai deteksi dini adanya kanker payudara. Permasalahan kurangnya pengetahuan SADARI pada remaja putri di Paguyuban Pemuda Pemudi Palem Nirwana Sidoarjo, data tsb berdasarkan hasil wawancara dengan 8 remaja putri, Hasilnya: 5 orang tidak mengenal SADARI, 3 orang pernah mendengar dari TV tetapi tidak melaksanakan karena tidak mengetahui caranya, ada yg menceritakan bahwa temannya mempunyai benjolon pada payudaranya dibiarkan saja karena tidak ada keluhan, sehingga tidak memeriksakan buah dadanya yg terdapat benjolan. Remaja di Paguyuban Pemuda Pemudi Palem Nirwana Sidoarjo belum pernah mendapatkan Pendidikan kesehatan tentang pemeriksaan payudara sendiri.Tujuan dari Pengabdian masyarakat dengan memberikan pendidikan Kesehatan secara daring dengan media zoom, diharapkan mampu meningkatkan pengetahuan remaja putri di Paguyuban Palem Nirwana Sidoarjo mengenai pemeriksaan payudara sendiri serta dan dapat menerapkan pada dirinya sendiri serta dapat membagi ilmu ini pada teman-temannya yang belum mengenal. Setelah dilakukan pendidikan Kesehatan, hasil evaluasi peserta mayoritas pengetahuan mereka meningkat. Selanjutnya dilakukan pendampingan untuk penerapan SADARI. Kesimpulanya remaja putri di Paguyuban Palem Nirwana Sidoarjo mampu menerapkan SADARI tanpa mengalami kesulitan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Remaja putri, SADARI, pendidikan kesehatan
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Program Studi > S1 Ilmu Keperawatan
Depositing User: Irine Yunila Prastyawati
Date Deposited: 21 Jun 2023 02:28
Last Modified: 21 Jun 2023 02:28
URI: http://repositori.stikvinc.ac.id/id/eprint/286

Actions (login required)

View Item
View Item