Purwantini, Dwi (2019) GAMBARAN INDEKS KEBUGARAN BADAN PADA MAHASISWA FISIOTERAPI STIKES KATOLIK ST VINCENTIUS A PAULO. Jurnal Penelitian Kesehatan, 9 (2): 5. pp. 77-81. ISSN 2088-6764
GAMBARAN INDEKS KEBUGARAN BADAN PADAMAHASISWAFISIOTERAPI STIKES KATOLIK ST VINCENTIUSA PAULO.pdf - Published Version
Download (165kB)
Turnitin_GAMBARAN INDEKS KEBUGARAN BADAN PADA MAHASISWA FISIOTERAPI STIKES KATOLIK ST VINCENTIUS A PAULO SURABAYA.pdf
Download (920kB)
Peer Review_GAMBARAN INDEKS KEBUGARAN BADAN PADAMAHASISWAFISIOTERAPI STIKES KATOLI.pdf
Download (407kB)
Abstract
Kebugaran jasmani yang baik bukan hanya akan meningkatkan performa
dalam beraktivitas tetapi juga menurunkan resiko cidera dan menurunkan penyakit
kronis yang berhubungan dengan menurunnya aktivitas fisik, seperti hipertensi,
penyakit jantung, nyeri punggung bawah kronis dan obesitas. Tujuan dari penelitian ini
adalah mengetahui gambaran kebugaran jasmani pada mahasiswa fisioterapi STIKES
Katolik St. Vincentius a Paulo Surabaya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif.
Subyek penelitian 45 mahasiswa Fisioterapi yang sesuai dengan kriteria inklusi di
STIKES Katolik St. Vincentius a Paulo Surabaya. Pengumpulan data dengan kuisioner,
pengukuran IMT dan perhitungan indeks kebugaran menggunakan Metode Harvard
Step Test. Berdasarkan hasil penelitian penunjukkan kebugaran jasmani mahasiswa
fisioterapi sebagian besar berada pada kategori kurang
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RZ Other systems of medicine |
Divisions: | Program Studi > D3 Fisioterapi |
Depositing User: | Dwi Purwantini |
Date Deposited: | 29 May 2021 02:01 |
Last Modified: | 15 Sep 2021 04:33 |
URI: | http://repositori.stikvinc.ac.id/id/eprint/215 |